Pesona Desa Setulang di Kabupaten Malinau

Desa Setulang merupakan tanah harapan yang saat ini sedang dalam proses untuk menjadi permukiman. Desa tersebut terbilang masih susah dilalui, lantaran akses menuju sana masih tidak baik. Namun harapan itu pelan-pelan mulai terwujud.

Yang lebih menarik dari desa ini adalah tentang usaha para leluhur memelihara semua warisan budaya yang dibawa sejak nenek moyang, seperti tari, musik, keterampilan menganyam rotan dan pandan yang diturunkan dari generasi ke generasi.

Meskipun di setiap rumah memiliki kamar mandi. Tetapi, setiap pagi dan sore hari warga masih memanfaatkan sungai untuk mencuci pakaian. Desa Setulang merupakan salah satu objek wisata di Kalimantan Utara, yang terletak di Kabupaten Malinau.

Di desa ini juga terdapat hutan adat ‘Tana Olen’ yang cukup luas yaitu sekitar lebih dari 5.000 hektar yang dihiasi dengan pohon-pohon raksasa berusia ratusan tahun.

Pada tahun 2003 Desa Setulang sudah terkenal hingga mancanegara, karena telah dianugerahi Penghargaan Kalpataru atas usaha masyarakatnya dalam menjaga lingkungan dengan kategori “Penyelamat Lingkungan”. Selain itu, Setulang juga pernah masuk ajang bergengsi di Jepang yakni Water Contest.

Subscribe

Related articles

Oleh-oleh Khas Brebes Paling Populer, Wajib Borong Banyak

Brebes merupakan salah satu kabupaten yang ada di provinsi...

Tempat Wisata Ikonik di Timor Leste Favorit Wisatawan

Lokasinya tak jauh dari Indonesia dan berbatasan langsung dengan...

Tempat Wisata di Kuningan yang Cantik dan Hits

Kuningan merupakan salah satu kabupaten di Jawa Barat yang...

Modest Fashion Festival (MFF) Hadir di Discovering the Magnificence of Indonesia 2024

Tahun ini, Discovering the Magnificence of Indonesia (DMI) 2024...
spot_imgspot_img

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here